Klik Info Unik

Sabtu, 23 Juni 2012

membuat hp biasa jadi dual sim card


bikin HP GSM jadi Dual Sim GSM dan CDMA wah2x keren ni buat kamu yang hanya punya satu HP dengan satu SIM GSM doank. Memang Teknologi HP CDMA dan GSM terkadang bikin orang bingung harus memilih yang mana, CDMA dikenal karena biaya operasional yang murah dan GSM punya keunggulan jangkauan yang lebih luas. jadi tidak ada salahnya kita coba trik yang satu ini. Konsepnya adalah dengan menyisipkan nomor CDMA ke dalam nomor GSM, sehingga HP kamu serasa memiliki 2 nomor telepon GSM dan CDMA.
Manfaat yang bisa didapatkan :
1. HP GSM Anda akan memiliki 2 nomor sekaligus dalam satu Handphone.
2. HP anda akan dapat dihubungi secara lokal bahkan lewat telepon koin pun bisa.
3. Nomor CDMA lokal anda masih dapat dihubungi sekalipun berada diluar daerah.
4. Nggak perlu beli HP CDMA untuk menggunakan nomor CDMA.
Kelemahan maupun keterbatasan :
1. Nomor CDMA lokal anda hanya dapat digunakan untuk menerima telepon saja, sedangkan fungsi untuk menelpon, mengirim dan menerima SMS tetap ditangani oleh nomor GSM.

2. Bagaimanapun juga pulsa nomor CDMA tetap harus diisi sekalipun tidak digunakan, karena nomor CDMA bisa tidak berfungsi kalau pulsa hangus atau kosong.

3. Dikenakan biaya airtime yang dipotong langsung dari pulsa CDMAnya walaupun cuma terima telepon saja.Semua ada lebih dan kurangnya. Tapi setikdaknya Trik ini bisa dimanfaatkan buat kamu yang sibuk dan harus mobile ke luar daerah, pulang kampung ataupun liburan.bagaimana caranya langsung aja.
Yang harus disiapkan yaitu:
1. HP GSM dan nomor GSM tentunya untuk ditambahkan nomor CDMA.

2. HP CDMA sebaiknya dengan Fasilitas Ruim Dual Band yang menggunakan kartu dan bukan yang di injek) seperti : Nokia 2115, 6015, 6016, 6585, dll. Dan nggak perlu beli, karena cuma dipakai sebentar aja, bisa pinjem sama saudara, temen, tetangga ataupun tempat dimana beli nomor CDMA nya.

3. Kartu Perdana CDMA, pilih yang sesuai untuk di sisipkan ke nomor GSM anda.
a. Star One untuk : Mentari, IM3, dan Matrix
b. Flexy untuk : Simpati, Kartu AS, Kartu Hallo
c. Esia untuk : Simpati, Kartu AS, Kartu Hallo dan XL
Pemilihan kartu harus benar-benar sesuai, jika tidak maka trik ini nggak akan berhasil.

Cara Menyisipkannya:
1. Masukkan kartu perdana CDMA yang telah dibeli kedalam HP CDMA .
2. Lakukan Pengaktifan

a. Untuk Star One :
- Tekan *92 + Nomor HP anda (No. HP GSM yang ingin disisipi) misalnya: *92081512345678
- Tekan OK/Yes.. lalu dengarkan
- Setelah selesai tutup HP CDMA nya
- Di test dengan menelpon ke No. CDMA, jika yang berdering adalah HP GSM berarti anda telah berhasil

b. Untuk Flexy :
- Tekan *71 + Nomor HP anda (No. HP GSM yang ingin disisipi) misalnya: *7108125712345
- Tekan OK/Yes dan dengarkan…
- Setelah selesai tutup HP CDMA nya
- Di test dengan menelpon ke No.CDMA, jika HP GSM anda berdering, maka anda telah berhasil !!

c. Untuk Esia :
- Tekan *12 + Nomor HP anda (No. HP GSM yang ingin disisipi) misalnya: *12081612345678
- Tekan OK/Yes dan dengarkan…
- Setelah selesai tutuh HP CDMA nya
- Di test kembali dengan menelpon ke No.CDMA, jika HP GSM anda yang berdering, maka anda telah berhasil !!

Cara Mengembalikan CDMA ke kondisi Semula
berikut cara untuk mengembalikanya ke kondisi semula langsung saja.

a. Untuk Star One
- Tekan *920
- Tekan OK/Yes dan dengarkan…
- Setelah selesai tutup
- Di test dengan menelpon ke nomor CDMA, jika HP CDMA berdering, maka nomor telah kembali ke kartu asalnya.

b. Untuk Flexy
- Tekan *710
- Tekan OK/Yes dan dengarkan…
- Setelah selesai tutup
- Di test dengan menelpon ke nomor CDMA, jika HP CDMA berdering, maka nomor telah kembali ke kartu asalnya.

c. Untuk Esia
- Tekan *120
- Tekan OK/Yes dan dengarkan…
- Setelah selesai tutup
- Di test dengan menelpon ke nomor CDMA, jika HP CDMA berdering, maka nomor telah kembali ke kartu asalnya.

sumber kaskus.co.id

Jumat, 22 Juni 2012

mengusir rasa malas


Jakarta - Rasa malas bisa dialami oleh semua orang, termasuk kemalasan melakukan kegiatan penting untuk menuju sukses. Ini ada beberapa gagasan bagaimana mengalahkan rasa malas anda, dalam segala hal.

Berikut ini ulasan dari pakar marketing, Tung Desem Waringin soal mengatasai kemasalan:

Mereka sibuk dan mereka tetap sibuk karena itu salah satu cara untuk menghindari sesuatu yang tidak ingin mereka hadapi. Ada orang sibuk nonton TV, sibuk memancing, bermain golf, sibuk belanja ke Mall, namun didalam hati mereka ingin menghindari sesuatu hal yang tidak ingin mereka hadapi. Ini adalah bentuk kemalasan yang paling umum.

Malas dengan jalan tetap sibuk. Ada juga orang yang sibuk bekerja keras sehingga tidak perduli dengan istri dan anaknya. Dan ada juga orang yang terlalu sibuk mengurusi kekayaan mereka dan tidak perduli dengan kesehatan mereka. Dan ada orang yang terlalu sibuk mengurusi kesehatan dan tidak perduli lagi terhadap pekerjaan.

Yang menjadi ukuran malas adalah apa yang dianggap penting jauh di dalam lubuk hati mereka, tetapi mereka hindari.

Kata Robert Kiyosaki, 'Obat untuk kemalasan adalah sedikit ketamakan' Seringkali kita mendengar bahwa 'orang tamak adalah orang yang jahat' Namun dalam diri kita semua adalah nafsu/ hasrat untuk memiliki barang-barang baru atau bagus atau hal-hal yang menyenangkan. Jadi agar hasrat itu tetap terkendali, orang tua kita kerap kali menemukan cara-cara untuk menekan hasrat itu dengan cara menciptakan rasa bersalah.

Jadi, setiap kali Anda mendapati diri Anda menghindari sesuatu yang Anda tahu seharusnya Anda lakukan, maka satu-satunya hal yang Anda tanyakan pada diri Anda sendiri adalah 'apa untungnya untuk saya?' Bersikaplah sedikit tamak. Itulah obat yang terbaik untuk kemalasan. Akan tetapi, terlalu tamak, seperti apapun lainnya yang berlebihan, tidaklah baik.

Menurut saya pribadi, bagaimana menghilangkan rasa malas kita harus mempunyai alasan yang sangat kuat. Dan alasan yang sangat kuat adalah menghindari sengsara dan mencari nikmat.

Bila kita sedang malas, bayangkan, dengarkan dan rasakan penderitaan yang amat sangat dengan detail dan emosionil (tulis minimal 10 kerugian) bila kita masih bermalas-malasan atau tidak melakukan hal-hal yang penting, dan bayangkan, dengarkan dan rasakan kenikmatan yang amat sangat secara detail dan emosionil (tulis minimal 10 kenikmatan) bila kita sudah mulai rajin dan melakukan hal-hal yang penting.

Penderitaan dan kenikmatan ini bukan hanya sekarang, tapi 1 tahun kedepan, 5 tahun kedepan, 10 tahun kedepan dan 20 tahun kedepan.


Jakarta - Memiliki usaha atau perusahaan yang terus tumbuh dan bisa bersaing dengan kompetitor, merupakan keinginan para wirausahawan.

Berikut ini gagasan sederhana dari pakar marketing Tung Desem Waringin, soal bagaimana nilai tambah akan membuat perusahaan Anda terus berkembang dan dapat bertahan di bandingkan perusahaan kompetitor.

Menurut Tung hal ini telah di buktikan dan diterapkan oleh perusahaan-perusahaan besar di dunia seperti Jhonson n Jhonson.

Berikut ulasan singkat Tung Desem:

Dalam bisnis ini kita harus selalu mempunyai nilai tambah, sebetulnya nilai tambah itu secara garis besar di bagi tiga. Anda hanya bisa ambil dua, jarang sekali Anda bisa tiga tiganya.

Ini saya ambil dan belajar dari Michael Tracy bagaimana "Double Digit Growth". Ini buku yang sangat bagus dan bagaimana kita tumbuh dua kali lipat.

Beliau cerita tentang IBM dan perusahaan yang tumbuhnya cuma dua sekian persen tapi ada juga yang 11% dan 20%, dan terus tumbuh.

Dan ada Jhonson n Jhonson yang tumbuh selama 59 tahun bisnisnya terus tumbuh dan tumbuh terus. Dan saya pun masih terus harus belajar, disini dikatakan oleh Michael Tracy ada tiga keunggulan bisnis.

Ketiga keuntungan bisnis dalam membuat nilai tambah tersebut adalah :

1. Murah, Anda dengan biaya operasional yang paling efektif dan efisien Anda bisa mendapat harga yang murah. Bisa seperti toko buku saya, satu keunggulannya adalah murah, parkir gratis dan segala macam yang lainnya.

2. Unggul dalam mutu produk-produk Anda, dahsyat luar biasa , mutunya lebih baik di banding yang lain.

3. Servis atau pelayanannya, Hanya tiga menurut dia dan servis itu termasuk kecepatan.

Semoga bermanfaat, Saya Tung Desem Waringin mengucapkan salam dahsyat!



Mana yang Anda pilih membangun saluran pipa atau mengangkuti ember?

Keterangan:
Sebenarnya ilustrasi di atas adalah untuk membedakan antara orang-orang yang terus menjadi employee atau self employee dengan orang yang membangun bisnis dan investasinya sehingga terwujud pipa penghasilannya.

Seperti dikisahkan oleh Robert Kiyosaki:
Zaman dahulu kala ada sebuah desa kecil yang indah. Tempat itu sangat menyenangkan namun memiliki sebuah masalah. Desa itu tak punya air bila tak turun hujan, makanya para tetua desa memutuskan untuk menawarkan kontrak kepada siapa saja yang bisa menyediakan air bagi penduduk desa itu. Akhirnya ada dua orang yang mengajukan diri, dan para tetua desa berharap akan ada persaingan di antara mereka yang pada akhirnya dapat menekan harga.

Orang pertama yang menjalankan kontrak itu bernama Ed. Ia langsung membeli 2 buah ember dan langsung mengisi penampungan air (yang sudah dibuat dari beton oleh penduduk) dengan cara mengangkut air dari danau ke penampungan dengan kedua embernya dari pagi hingga petang. Setiap pagi ia harus bangun lebih awal untuk memastikan persediaan air cukup bagi penduduk desa saat mereka memerlukannya. Ia harus bekerja keras, tapi ia sangat senang karena bisa menghasilkan uang.

Pemegang kontrak kedua bernama Bill, yang beberapa waktu malah menghilang. Dia tidak membeli 2 ember untuk bersaing dengan Ed, malah membuat rencana usaha, mendirikan perusahaan, mencari penanam modal, mengangkat asisten untuk melakukan pekerjaannya dan kembali setelah enam bulan dengan membawa kru bangunan yang siap membangun jaringan pipa baja anti karat bervolume besar yang menyambungkan desa dengan danau. Pada saat pembukaan, Bill mengatakan airnya lebih bersih, bisa memasok 24 jam sehari, 7 hari seminggu, dan 75% lebih murah dari Ed. Penduduk desa bersorak berlari ke arah kran pipa Bill.

Supaya bisa bersaing, Ed juga menurunkan harga. Mempekerjakan kedua putranya untuk membantu giliran kerja malam dan pada akhir pekan. Ketika anaknya sekolah di perguruan tinggi, ia berkata pada mereka "Cepatlah kembali karena suatu saat bisnis ini akan menjadi milik kalian." Entah kenapa, setelah lulus anak-anaknya tak pernah kembali. Dan akhirnya Ed mendapat masalah-masalah kepegawaian, karyawan menuntut naik gaji, peningkatan tunjangan, dan ingin hanya mengangkut satu ember sekali jalan.

Berbeda dengan Bill, dia sadar desa-desa yang lain juga membutuhkan air. Makanya ia menulis ulang rancangan bisnisnya dan pergi untuk menjual sistem penyaluran air bersihnya ke desa-desa di seluruh dunia. Ia hanya mendapat keuntungan satu penny untuk setiap ember, tapi ia mengirimkan miliaran ember air setiap harinya dan semua uang itu mengalir ke dalam rekening banknya. Bill telah membangun saluran pipa untuk mengalirkan uang bagi dirinya sendiri.

Belajar dari Robert Kiyosaki adalah untuk mereka yang sudah lelah mengangkuti ember dan siap membangun pipa agar uang bisa mengalir ke dalam kantong mereka….bukan ke luar kantong mereka.

sumber www.detik.com

mengobati mata minus tanpa obat

Cara Mengobati Mata Minus “Apakah mata minus bisa di obati ?”, “Apakah mata minus bisa kembali normal ?”. Pertanyaan pertanyaan itu mungkin sering di tanyakan oleh anda yang menderita mata minus, rabun jauh atau istilah kedokterannya adalah Miopia, dan iya mata minus bisa di obati atau di buat kembali normal. Biasanya mata minus terjadi jika kita sering berkerja atau melihat sesuatu dengan jarak dekat terlalu lama. Ketika ini terjadi otot di mata kita yang mengatur fokus mata akan terbiasa dengan kondisi seperti ini. Menggunakan kacamata untuk mengkoreksi mata minus akan memaksa otot mata Anda untuk terbiasa dengan kondisi yang tidak normal sehingga dapat membuat mata minus semakin parah ketika anda tetap melalukan pekerjaan rutin secara dekat. Lalu bagaimana cara mengurangi minus pada mata atau cara mengobati mana minus. Sebelum di jelaskan lebih lanjut, sebaiknya anda perlu tahu beberapa penyebab utama kenapa kemampuan penglihatan kita bisa menurun: Berikut penyebab kemampuan mata menurun: 1. Pola makan yang tidak sehat, seperti asupan karbohidrat sederhana yang berlebihan dan makanan yang terlalu diolah, serta makan ketika merasa stress 2. Kebiasaan membaca yang salah seperti membaca sambil tiduran dan membaca di tempat dengan penerangan yang kurang. 3. Polutan di udara, air dan makanan (bahan kimia, pengawet dll) 4. Konsumsi gula yang berlebihan 5. Kurang terkena sinar matahari 6. Tempat kerja yang buruk 7. Terlalu banyak menonton televisi 8. Memakai monitor komputer yang buruk 9. Pola perilaku penyangkalan dan kecanduan Beberapa hal lain yang perlu juga di perhatikan: 1. Kondisi mental sangat berpengaruh pada kesehatan pengelihatan mata (vision fitness) 2. Memakai kacamata yang sesuai dengan ukuran minus/plus kita, justru akan membuat kita semakin tergantung dengan kacamata dan tidak ada kesempatan untuk memperbaiki penglihatan kita. Dalam buku ini disarankan, untuk memakai kacamata yang setingkat lebih rendah (dengan kemampuan penglihatan sekitar 87,5%) sehingga mata berusaha untuk memperbaiki fokusnya, dan pada akhirnya bisa mengurangi ketergantungan pada kacamata. 3. Kondisi mata yang terkadang terasa capek, perih, buram dsb, adalah suatu pertanda/pesan dari mata, kalau mata sudah terlalu capek, maka dari itu jika kita mengalami hal-hal tersebut, segera istirahatkan mata anda untuk beberapa saat Cara Mengurangi Minus Mata 1. Lepaskan kacamata jika memungkinkan 2. Lihat ke benda-benda dengan jarak yang berbeda 3. Kedip secara normal, tidak teralu cepat dan lambat 4. Tutup mata Anda, gunakan telapak tangan anda dan berikan sedikit tekanan kepada mata Anda. Ini akan membantu otot Anda menjadi lemas. 5. Melihat benda yang bergerak juga membantu untuk melemaskan otot mata Anda. 6. Makan buah wortel dan berbagai macam buah yang berwarna jingga lainnya tau buah buahan yang asam. 7. Usahakan pergi ke pegunungan hijau, persawahan atau laut yang luas. Latihan Senam Mata Untuk sedikit mengatasi mata yang lelah atau mata stres yang dapat berakibat pada kecacatan mata seperti rabun jauh / miopi / mata min dan rabun dekat / hiper metropi / mata plus, mata lelah dapat sedikit dibantu dengan melakukan latihan senam mata untuk merangsang otot mata agar dapat berkontraksi dengan baik. Latihan senam mata mungkin saja dapat mengobati / menyembuhkan mata minus / rabun jauh serta mata plus / rabun dekat yang akan membebaskan anda dari kacamata dan lensa kontak yang terkadang membosankan dan menyebalkan. Makanan Untuk Mata Bagi anda yang masih memiliki penglihatan yang bagus, sebaiknya selain jaga kebiasaan membaca juga harus memperhatikan asupan gizi dari makanan tertentu yang memang khusus untuk kesehatan mata. Jenis makanan ini bisa membantu penglihatan dari minus, silinder dan gangguan mata lainnya. Obat Herbal Untuk Mengobati Mata Minus Selain menggunakan cara cara diatas, anda juga bisa menggunakan produk herbal untuk mengobati mata minus, yaitu menggunakan OTeM atau Herba Aini Kedua obat tetes mata ini terbuat dari madu, minyak Habbatussauda dan kitolod. Produk herbal tersebut memiliki beberapa khasiat yaitu antara lain: - Menyehatkan mata - Meredakan peradangan mata - Menormalkan mata (-) dan (+) - Menerangkan penglihatan - Membersihkan selaput mata/ Katarak Bagus untuk PENGGUNA KOMPUTER, PENGEMUDI, PENGENDARA SEPEDA MOTOR, PERENANG, KUTU BUKU, PEKERJA LAS, SERTA MEREKA YANG BEKERJA dengan konsentrasi mata tinggi. Keterangan: Setelah diteteskan ke mata akan terasa pedih/perih untuk beberapa saat seperti halnya gurah, hal ini disebabkan kandungan herba kitolod(Isotoma longlifora/Laurentia longifora). Biarkan saja dan dalam waktu singkat akat keluar cairan putih(kotoran mata). Setelah itu insya Alloh akan terasa ringan, dan pandangan menjadi terang. Tulisan yang tadinya tak terlihat menjadi terbaca, Untuk membantu menyejukannya, anda bisa menggunakan THM. Herbal diatas adalah obat tetes atau obat luar, ada baiknya jika anda juga konsumsi suplemen herbalnya, yaitu Eye Super Pill, agar hasilnya bisa maksimal.

menonaktifkan tren micro

How to disable Trend Micro OfficeScan using cmd.

Sometimes i find the Trend Micro OfficeScan is annoying when u wanna download some stuff from some cracks sites..so to disable the real time scan using command prompt, you can follow this guide..

1. Start command prompt. Start->run-> cmd
2. Type "net stop tmlisten"
3. Type "net stop ntrtscan"

and voila you Trend Micro OfficeScan real time scan is disable!!

Jumat, 15 Juni 2012

kalimat motivasi


20 kalimat orang terkenal untuk memotivasi anda hari ini



1. To avoid criticism, do nothing, say nothing, be nothing” – Elbert Hubbard

Untuk menghindari kritikan, jangan lakukan apapun, jangan katakan apapun, jangan menjadi apapun - Elbert Hubbard


2. Those who cannot change their minds cannot change anything” -George Bernard Shaw

Mereka yang tidak bisa mengubah pikiran mereka, tidak bisa mengubah apapun – George Bernard Shaw


3. “The consequences of today are determined by the actions of the past. To change your future, alter your decisions today.” ~ Anonymous

Konsekuensi dari hari ini ditentukan oleh tindakan anda di masa lalu. Untuk mengubah masa depan anda, ubahlah keputusan anda hari ini – tidak diketahui


4. “You must be the change you wish to see in the world” – Gandhi

Anda harus menjadi perubahan yang ingin anda lihat di dunia ini - Gandhi


5. Many of life’s failures are people who did not realize how close they were to success when they gave up” – Thomas Edison.

Banyak kegagalan hidup adalah orang yang tidak menyaradari betapa dekatnya mereka dengan kesuksesan ketika mereka menyerah – Thomas Edison


6. You will not be punished for your anger; you will be punished by your anger” – Buddha

Anda tidak akan dihukum untuk kemarahan anda, anda akan dihukum oleh kemarahan anda - Buddha


7. “A ship is safe in harbor, but that is not what a ship was built for” – William H Shedd

Kapal akan aman di pelabuhan, tapi bukan itu tujuan kapal itu dibuat – William H Shedd


8. Watch your thoughts, they become words. Watch your words, they become actions. Watch your actions, they become habits. Watch your habits, they become your character. Watch your character, it becomes your destiny” – Author unknown although sometimes attributed to Frank Outlaw.

Perhatikan pikiran anda, mereka menjadi kata – kata. Perhatikan kata – kata anda, mereka menjadi tindakan. Perhatikan tindakan anda, mereka menjadi kebiasaan. Perhatikan kebiasaan anda, mereka menjadi karakter anda. perhatikan karakter anda, itu akan menjadi takdir anda.- tidak dikenal tapi sering dikaitkan dengan Frank Outlaw


9. “Whether you think you can or think you can’t, you’re right.” – Henry Ford

Tidak peduli anda berpikir bisa atau tidak bisa, anda benar – Henry Ford


10. “There are only two ways to live your life. One is as though nothing is a miracle. The other is as though everything is a miracle.” – Albert Einstein

Hanya ada dua cara untuk menjalani hidup anda. Yang pertama adalah bahwa tidak ada keajaiban. Yang lainnya adalah bahwa semuanya adalah keajaiban – Albert Einstein


11. “When one door closes, another opens; but we often look so long and so regretfully upon the closed door that we do not see the one which has opened for us.” – Alexander Graham Bell

Ketika satu pintu tertutup, pintu yang lain terbuka; tapi kita sering melihat dengan lama dan penuh penyesalan terhadap pintu yang tertutup sehingga kita tidak melihat pintu yang lainnya yang telah terbuka untuk kita – Alexander Graham Bell


12. “Your time is limited, so don’t waste it living someone else’s life. Don’t be trapped by dogma — which is living with the results of other people’s thinking. Don’t let the noise of others’ opinions drown out your own inner voice. And most importantly, have the courage to follow your heart and intuition. They somehow already know what you truly want to become. Everything else is secondary.” - Steve Jobs

Waktu anda terbatas, jadi jangan sia siakan dengan hidup dalam kehidupan orang lain. Jangan terperangkap oleh dogma – dimana anda hidup dengan apa yang orang lain pikirkan. Jangan biarkan suara dari pendapat orang lain menenggelamkan suara batin anda sendiri. Dan yang terpenting, miliki keberanian untuk mengikuti hati dan intuisimu. Mereka terkadang sudah tahu akan menjadi apa anda sebenarnya. Yang lainnya hanya tambahan – Steve Jobs


13. “There’s no next time. It’s now or never.” – Celestine Chua

Tidak ada lain kali, sekarang atau tidak sama sekali – Celestine Chua


14. “When you don’t get what you want, you suffer. If you get it, you suffer too since you can’t hold on to it forever.” – Peaceful Warrior, on the fallacy of attachment

Ketika anda tidak mendapat apa yang anda inginkan, anda menderita. Ketika anda mendapatkannya, anda juga menderita karena anda tidak bisa berpegang padanya selamanya – Pejuang perdamaian


15. Every moment you get is a gift. Spend it on things that matter. Don’t spend it by dwelling on unhappy things.” - Celestine Chua

Setiap waktu yang anda miliki adalah hadiah. Gunakanlah untuk hal hal yang penting. Jangan gunakan untuk berdiam dalam hal hal yang tidak membahagiakan – Celestine Chua


16. “Honesty is the first chapter in the book of wisdom.” ~ Anonymous

Kejujuran adalah bab pertama dalam buku kebijaksanaan – tidak diketahui


17. One person with a belief is equal to a force of 99 who have only interests.” – John Stuart Mill

Satu orang dengan keyakinan adalah sebanding dengan kekuatan dari 99 orang yang hanya memiliki keinginan – John Stuart Mill


18. We are all here for some special reason. Stop being a prisoner of your past. Become the architect of your future.” – Robin Sharma

Kita semua ada di sini karena alasan khusus. Berhentilah menjadi tahanan dari masa lalu anda. jadilah arsitek untuk masa depan anda – Robin Sharma


19. “Yesterday is history, tomorrow is a mystery. And today? Today is a gift. That’s why we call it the present.” – B. Olatunji

Kemarin adalah sejarah, esok adalah misteri. Dan hari ini ? hari ini adalah pemberian. Itu sebabnya kita menyebutnya hadiah ( saat ini ) – B. Olatunji


20. “All our dreams can come true – if we have the courage to pursue them.” – Walt Disney

Semua mimpi kita akan menjadi nyata – jika kita punya keberanian untuk mengejarnya – Walt Disney

Senin, 11 Juni 2012

5 peradaban kuno


5 Oldest Civilization


1. Mesopotamia

Mesopotamia terletak di antara dua sungai besar, Eufrat dan Tigris. Daerah yang kini menjadi Republik Irak itu di zaman dahulu disebut Mesopotamia, yang dalam bahasa Yunani berarti "(daerah) di antara sungai-sungai". Nama Mesopotamia sudah digunakan oleh para penulis Yunani dan Latin kuno, sepertiPolybius (abad 2 SM) dan Strabo (60 SM-20 M).



Sejarah Mesopotamia diawali dengan tumbuhnya sebuah peradaban, yang diyakini sebagai pusat peradaban tertua di dunia, oleh bangsa Sumer(ia) sekitar tahun 7000 SM. Bangsa Sumeria membangun beberapa kota kuno yang terkenal, yaitu Ur, Ereck, Kish, dll. Kehadiran seorang tokoh imperialistik dari bangsa lain yg juga mendiami kawasan Mesopotamia, bangsa Akkadia, dipimpin Sargon Agung, ternya melakukan sebuah penaklukan politis, tapi bukan penaklukan kultural. Bahkan dalam berbagai hal budaya Sumer dan Akkad berakulturasi, sehingga era kepemimpinan ini sering disebut Jilid Sumer-Akkad. Campur tangan Sumer tidak dapat diremehkan begitu saja, pada saat Akkad terdesak oleh bangsa Gutti, bangsa Sumer-lah yg mendukung Akkad, sehingga mereka masih dapat berkuasa di "tanah antara dua sungai" itu.


Urzig

2. Mesir Kuno

Mesir Kuno adalah suatu peradaban kuno di bagian timur laut Afrika. Pada akhir masa Paleolitik, iklim Afrika Utara menjadi semakin panas dan kering. Akibatnya, penduduk di wilayah tersebut terpaksa berpusat di sepanjang sungai Nil. Sebelumnya, semenjak manusia pemburu-pengumpul mulai tinggal di wilayah tersebut pada akhir Pleistosen Tengah (sekitar 120 ribu tahun lalu), sungai Nil telah menjadi urat nadi kehidupan Mesir. Peradaban ini terpusat di sepanjang hilir sungai Nil. Peradaban ini dimulai dengan unifikasi Mesir Hulu dan Hilir sekitar 3150 SM.



Mesir telah meninggalkan warisan yang abadi. Seni dan arsitekturnya banyak ditiru, dan barang-barang antik buatan peradaban ini dibawa hingga ke ujung dunia. Reruntuhan-reruntuhan monumentalnya menjadi inspirasi bagi pengelana dan penulis selama berabad-abad.

3. India Kuno

Peradaban disini dimulai sejak 6000 SM. Menurut ahli arkeologi zaman sekarang, di kota kuno Mohenjodaro (Pakistan) banyak ditemui kerangka-kerangka manusia yang berserakan, banyak petunjuk menandakan seolah mereka dilanda malapetaka yang sangat dahsyat secara tiba-tiba. Di kota itulah kisah epik peperangan Ramayana bersumber berdasarkan manuskrip-manuskrip yang ditemukan.



Mohenjodaro

Pada kerangka-kerangka itu terdapat sisa-sisa radioaktif yang tinggi. Begitu pula yang terjadi di kota kuno Kurusetra dan Harappa, kedua kota itu meninggalkan kesan radioaktif yang sama halnya terjadi seperti di Hiroshima dan Nagasaki.

4. Cina Kuno

Sejarah Cina adalah salah satu sejarah kebudayaan tertua di dunia. Dari penemuan arkeologi dan antropologi, daerah Cinatelah didiami oleh manusia purba sejak 1,7 juta tahun yang lalu. Peradaban Cina berawal dari berbagai negara kota di sepanjang lembah Sungai Kuning pada zaman Neolitikum.


Makam China Kuno

Sejarah tertulis Cina dimulai sejak Dinasti Shang (k. 1750 SM - 1045 SM). Cangkang kura-kura dengan tulisan Cina kuno yang berasal dari Dinasti Shang memiliki penanggalan radiokarbon hingga 1500 SM. Budaya, sastra, dan filsafat Cina berkembang pada zaman Dinasti Zhou (1045 SM hingga 256 SM) yang melanjutkan Dinasti Shang. Dinasti ini merupakan dinasti yang paling lama berkuasa dan pada zaman dinasti inilah tulisan Cina modern mulai berkembang.

5. Meso Amerika

Mesoamerika adalah suatu istilah yang merujuk pada wilayah geografis yang membentang dari Tropik Cancer di tengahMeksiko ke bawah hingga Guatemala, Belize, Honduras, El Savador, dan Nikaragua, sampai barat laut Kosta Rika. Wilayah ini ditandai dengan homogenitas budaya pribumi yang dimiliki penduduk di daerah ini. Pemukiman disini sudah ada sejak 5100 SM.



Wilayah Mesoamerika ditandai juga sebagai tempat berkembangnya beberapa budaya maju pertama di Amerika seperti Olmec (1200 SM) ,Teotihuacan, Maya, dan Aztec. Budaya-budaya ini telah mengembangkan masyarakat yang kompleks, mencapai evolusi teknologi tingkat tinggi, membangun arsitektur monumental, dan menyumbangkan banyak kondisi dan konsep budaya.

sumber: http://lajudunia.blogspot.com/2012/0...-di-dunia.html

Selasa, 05 Juni 2012

kelapa buah super ampuh


KELAPA
Pohon Kehidupan
Nama ilmiah untuk kelapa Cocos nucifera. Penjelajah Spanyol Awal menyebutnya coco, yang berarti "wajah monyet" karena tiga lekukan (mata) pada kacang berbulu menyerupai kepala dan wajah monyet. Nucifera berarti "kacang-bantalan."
Kelapa menyediakan sumber bergizi daging, susu, jus, dan minyak yang telah diberi makan dan dipelihara populasi di seluruh dunia untuk generasi. Di banyak pulau kelapa adalah makanan pokok dalam diet dan menyediakan sebagian besar makanan yang dimakan. Hampir sepertiga penduduk dunia tergantung pada kelapa untuk beberapa derajat untuk makanan mereka dan ekonomi mereka. Di antara budaya kelapa memiliki sejarah panjang dan dihormati.
Kelapa sangat bergizi dan kaya serat, vitamin, dan mineral. Hal ini diklasifikasikan sebagai "makanan fungsional" karena memberikan banyak manfaat kesehatan di luar kandungan zat gizinya. Minyak kelapa adalah kepentingan khusus karena memiliki sifat penyembuhan jauh melampaui dari setiap minyak diet lainnya dan secara luas digunakan dalam pengobatan tradisional antara populasi Asia dan Pasifik. Kepulauan Pasifik menganggap minyak kelapa sebagai obat untuk semua penyakit. Pohon kelapa ini sangat dihargai oleh mereka, baik sebagai sumber makanan dan obat yang disebut "Pohon Kehidupan." Hanya baru-baru ini ilmu kedokteran modern membuka kunci rahasia untuk kekuatan luar biasa kelapa penyembuhan.
Kelapa Dalam Pengobatan Tradisional
Orang-orang dari budaya beragam, bahasa, agama, dan ras yang tersebar di seluruh dunia telah dihormati kelapa sebagai sumber berharga baik makanan dan obat-obatan. Dimanapun kelapa tumbuh orang-orang telah belajar pentingnya sebagai obat yang efektif. Selama ribuan tahun produk kelapa telah mengadakan tempat terhormat dan berharga dalam obat rakyat lokal.
Dalam pengobatan tradisional di seluruh dunia kelapa digunakan untuk mengobati berbagai masalah kesehatan termasuk yang berikut: abses, asma, kebotakan, bronkitis, memar, luka bakar, pilek, sembelit, batuk, sakit gembur-gembur, disentri, sakit telinga, demam, flu, radang gusi , gonore, tidak teratur atau nyeri haid, sakit kuning, batu ginjal, kutu, malnutrisi, mual, ruam, kudis, kudis, infeksi kulit, sakit tenggorokan, pembengkakan, sifilis, sakit gigi, TBC, tumor, tifus, borok, sakit perut, kelemahan, dan luka.
Kelapa Dalam Pengobatan Modern
Ilmu kedokteran modern sekarang mengkonfirmasikan penggunaan kelapa dalam mengobati banyak kondisi di atas. Studi yang diterbitkan dalam jurnal medis menunjukkan bahwa kelapa, dalam satu bentuk atau lain, dapat memberikan berbagai manfaat kesehatan. Beberapa diringkas di bawah ini:
1. Mematikan berbagai virus yang menyebabkan influenza, herpes, campak, hepatitis C, SARS, AIDS, dan penyakit lainnya.
2. Mematikan berbagai bakteri yang menyebabkan bisul, infeksi tenggorokan, infeksi saluran kemih, penyakit gusi dan gigi berlubang, pneumonia, dan gonore, dan penyakit lainnya.
3. Mematikan jamur dan ragi yang menyebabkan candida, kadas, athletes foot, sariawan, ruam popok, dan infeksi lain
4. Melumpuhkan cacing pita, lice, giardia dan parasit lainnya.
5. Menyediakan nutrisi sumber energi yang cepat
6. Meningkatkan energi dan stamina, meningkatkan kinerja fisik dan atletis.
7. Meningkatkan pencernaan dan penyerapan nutrisi lainnya termasuk vitamin, mineral, dan asam amino.
8. Memperbaiki sekresi insulin dan pendayagunaan glukosa darah
9. Meredakan stres pada pankreas dan sistem enzim tubuh.
10. Mengurangi gejala yang berhubungan dengan pankreatitis.
11. Membantu meredakan gejala dan mengurangi resiko kesehatan yang berhubungan dengan diabetes.
12. Mengurangi gangguan yang dikaitkan dengan malabsorpsi dan cystic fibrosis sindrom
13. Meningkatkan penyerapan kalsium dan magnesium dan mendukung perkembangan tulang dan gigi yang kuat.
14. Membantu melindungi terhadap osteoporosis.
15. Membantu meredakan gejala sakit saluran kandung kemih.
16. Meredakan gejala yang berhubungan dengan penyakit Crohn, kolitis ulseratif, dan bisul perut.
17. Meningkatkan pencernaan dan fungsi usus.
18. Meredakan rasa sakit dan iritasi yang disebabkan oleh wasir.
19. Mengurangi peradangan.
20. Mendukung penyembuhan dan perbaikan jaringan
21. Mendukung dan membantu fungsi sistem kekebalan tubuh.
22. Membantu melindungi tubuh dari kanker payudara, usus besar, dan kanker lainnya
23. Bila jantung sehat; mengurangi risiko penyakit jantung
24. Melindungi arteri dari cedera yang menyebabkan aterosklerosis dan dengan demikian melindungi terhadap penyakit jantung..
25. Membantu mencegah penyakit periodontal dan kerusakan gigi.
26. Berfungsi sebagai antioksidan pelindung
27. Membantu melindungi tubuh dari bahaya radikal bebas yang mempromosikan penuaan dini dan penyakit degeneratif.
28. Tidak menguras cadangan antioksidan tubuh seperti minyak lain
29. Memperbaiki pendayagunaan asam lemak essensial dan melindunginya dari oksidasi.
30. Membantu meredakan gejala yang berhubungan dengan sindrom kelelahan kronis.
31. Meredakan gejala benign prostatic hyperplasia (pembesaran prostat ).
32. Mengurangi serangan epilepsi.
33. Membantu melindungi terhadap penyakit ginjal dan infeksi kandung kemih.
34. melarutkan batu ginjal.
35. Membantu mencegah penyakit hati.
36. lebih rendah kalori dari semua lemak lain
37. Mendukung fungsi thyroid.
38. Menguragi kelebihan berat badan dengan meningkatkan tingkat metabolisme .
39. dimanfaatkan oleh tubuh untuk menghasilkan energi dalam preferensi untuk disimpan sebagai lemak tubuh seperti lemak makanan lain.
40. Membantu mencegah masalah obesitas dan kelebihan berat badan.
41. Terapan topikal membantu pembentukan penghalang kimia pada kulit untuk menangkal infeksi.
42. Mengurangi gejala psoriasis, eksim, dan dermatitis
43. Mendukung keseimbangan kimiawi kulit secara alami.
44. Melembutkan kulit dan membantu meringankan kekeringan dan mengelupas.
45. Mencegah keriput, kulit kendur, dan age spot.
46. Memberikan penampilan rambut yang sehat dan kulit.
47. Menyediakan perlindungan dari efek radiasi ultraviolet matahari
48. Membantu mengendalikan ketombe.
49. tidak berbahaya ketika dipanaskan sampai suhu memasak normal seperti minyak nabati lain
50. tidak ada efek samping yang berbahaya atau tidak menyenangkan.
51. benar-benar tidak beracun untuk manusia.
Lihat Penelitian untuk membaca beberapa penelitian yang diterbitkan mengenai penggunaan produk kelapa yang disebutkan di atas

Minyak Kelapa
Sementara kelapa memiliki banyak manfaat kesehatan karena serat dan kandungan gizi, minyak itu yang membuat makanan dan obat-obatan menjadi benar-benar luar biasa.
Sekali keliru diyakini tidak sehat karena kandungan tinggi lemak jenuh, sekarang diketahui bahwa lemak dalam minyak kelapa adalah unik dan berbeda dari semua lemak kebanyakan dan memiliki sifat memberi. Sekarang sudah terlambat lama mendapatkan pengakuan sebagai makanan kesehatan berkhasiat.
Minyak kelapa telah digambarkan sebagai 'minyak tersehat di bumi. " Itu pernyataan yang cukup luar biasa. Apa yang membuat minyak kelapa begitu baik? Apa yang membuatnya berbeda dari semua minyak yang lain, terutama lemak jenuh lainnya?
Perbedaannya adalah dalam molekul lemak. Semua lemak dan minyak tersusun dari molekul yang disebut asam lemak. Ada dua metode klasifikasi asam lemak. Yang pertama Anda mungkin akrab dengan, didasarkan pada kejenuhan. Anda memiliki lemak jenuh, lemak tak jenuh tunggal, dan lemak tak jenuh ganda. Sistem lain klasifikasi didasarkan pada ukuran molekul atau panjang rantai karbon asam lemak dalam setiap. Asam lemak terdiri dari rantai panjang atom karbon dengan atom hidrogen yang terikat. Dalam sistem ini Anda memiliki rantai pendek asam lemak / short-chain fatty acids (SCFA), menengah-rantai asam lemak / medium-chain fatty acids (MCFA), dan rantai panjang asam lemak / long-chain fatty acids (LCFA). Minyak kelapa terdiri didominasi media-rantai asam lemak (MCFA), juga dikenal sebagai trigliserida rantai menengah / medium-chain triglycerides (MCT ).
Sebagian besar lemak dan minyak dalam makanan kita, apakah mereka jenuh atau tak jenuh atau berasal dari hewan atau tanaman, terdiri dari rantai panjang asam lemak (LCFA). Beberapa% 98-100 dari semua asam lemak yang Anda konsumsi adalah LCFA.
Ukuran asam lemak adalah sangat penting. Mengapa? Karena tubuh kita merespon dan metabolisme asam lemak yang berbeda masing-masing tergantung pada ukurannya. Jadi efek fisiologis MCFA dalam minyak kelapa jelas berbeda dari LCFA lebih umum ditemukan dalam makanan kita. Asam lemak jenuh dalam minyak kelapa mayoritas menengah-rantai asam lemak. Kedua lemak jenuh dan tak jenuh ditemukan dalam daging, susu, telur, dan tanaman (termasuk hampir semua minyak nabati) yang terdiri dari LCFA
MCFA sangat berbeda dari LCFA. Mereka tidak memiliki efek negatif pada kolesterol dan membantu melindungi terhadap penyakit jantung. MCFA membantu menurunkan risiko baik aterosklerosis dan penyakit jantung. Hal ini terutama disebabkan oleh MCFA dalam minyak kelapa yang membuatnya begitu istimewa dan begitu bermanfaat.
Hanya ada sangat sedikit sumber makanan yang baik MCFA. Sejauh ini sumber-sumber terbaik dari minyak kernel kelapa dan kelapa.
http://coconutresearchcenter.org